Selasa, 01 Mei 2012

Pengaruh Smartphone Terhadap Depresi


KEHADIRAN smartphone akhir-akhir ini kian memberikan kemudahan bagi banyak orang. Dari urusan pekerjaan, hingga kemudahan dalam bentuk komunikasi membuat banyak orang semakin kecanduan.
Sebuah penelitian yang berpusat di Northwestern University Feinberg School of Medicine Center, menyebutkan bahwa smartphone lebih dari sekedar kecanggihan teknologi berbasis web, mobile, dan virtual. Namun lebih dari itu, para peneliti menyimpulkan bahwa penggunaan smartphone dapat menekan dan mengobati depresi dari gangguan suasana hati.
“Dengan mendorong orang untuk meningkatkan perilaku yang menyenangkan atau menguntungkan, kami percaya bahwa smartphone akan meningkatkan suasana hati,” kata psikolog David Mohr, profesor kedokteran preventif di Northwestern Feinberg School.
Kemudahan yang dijanjikan oleh smartphone seperti kemudahan akses jejaring sosial, pada akhirnya akan menyumbangkan energi positif seseorang untuk bercerita lebih mudah lewat genggamannya

Read more: http://artikelbebas.com/?p=385#ixzz1td1Y6eIJ

Tidak ada komentar:

Posting Komentar